Motor Tercepat Era 1929, Laris Rp. 2,9 Miliar
Oleh : Prasetyo
1929 Brough Superior SS100
Foto : Visordown
Begitu pula dengan Brough Superior SS100 lansiran 1929. Motor klasik yang dikenal juga dengan sebutan "Moby Dick" itu baru saja terjual 210.500 pound atau setara dengan Rp. 2,9 milyar melalui sebuah lelang yang diselenggarakan oleh Bonhams.
Brough Superior juga sering dicap sebagai motor tercepat dimasanya. Hal itu mengingat saat majalah Motor Cycling melakukan tes dengan Moby Dick, motor klasik itu bisa tembus hingga kecepatan 170 km/jam.
Sumber tenaga Brough Superior SS100 berasal dari mesin 1.142cc V-Twin JAP yang sudah di tuning. Hanya memiliki transmisi dengan tiga tingkat percepatan, top speed SS100 dikalim ada dikisaran 185 km/jam.
http://auto.ghiboo.com/motor-tercepat-era-1929-laris-rp.-29-miliar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar